Lawan Corona, Inisiatif Forkompinca Padang Laweh Jaga Pintu Masuk ke Dharmasraya
Dharmasraya, Mimbar — Demi menyelamatkan masyarakat Su Provinsi Sumbar khususnya kabupaten Dharmasraya dari wabah virus Corona, Forum Komunikasi Pimpinan Kecamatan (Forkompinca) Padang Laweh melakukan penjagaan perbatasan kecamatan yang berbatas dengan Provinsi Riau. Camat Padang Laweh, Hendri,M.Si, menjelaskan, pemeriksaan suhu tubuh bagi masyarakat tetangga yang melintas ke Dharmasraya tapatnya Pasar Padang Laweh, atas inisiatif Forkopimca Padang Laweh bersama tenaga medis dari Puskesmas setempat, karena pemeriksaan tersebut penting juga dilakukan agar penyebaran